Susu kedelai adalah minuman yang sering dijadikan sebagai alternatif pengganti susu sapi cuy.
Meski kandungan kalori susu kedelai lebih rendah, kalo dibandingkan sama susu sapi.
Tapi kandungan omega-3 yang ada di susu kedelai lebih banyak dan sangat baik buat kesehatan tubuh, terutama jantung kamu cuy.

Contents
Kandungan Nurtisi Pada Susu Kedelai
Berikut ini adalah kandungan nutrisi yang ada di susu kedelai baik buat tubuh dan kesehatan kamu,
- Kandungan vitamin yang tinggi, kedelai punya banyak kandungan vitamin yang tinggi. Contohnya, seperti vitamin B12, Vitamin D Vitamin C dan masih banyak yang lainnya.
- Mengandung Zinc yang baik buat sistem kekebalan tubuh kamu cuy.
- Punya kandungan kalori yang lebih rendah kalo dibandingkan dengan susu sapi, tapi punya protein yang hampir sama.
Setelah kamu tau, apa aja kandungan yang ada di dalam susu kedelai ini cuy. Saatnya meluncur ke manfaatnya,
Manfaat Susu Kedelai Buat Kecantikan Wajah

1. Mencegah Penuaan Dini
Banyak yang meneliti tentang susu kedelai ini menyebutkan, kalo konsumsi kedelai selama lebih dari 12 minggu bisa menjadikan kulit wanita usia 40-an keatas terlihat 10 tahun lebih muda loh.

2. Mengatasi Rambut Rontok
Alopecia androgenic yaitu salah satu jenis hormon yang menjadikan pemicu rambut kamu rontok.
Rambut rontok emang merupakan momok yang menakutkan buat para kaum perempuan dan pria cuy.
Kalo ini terus di biarkan, maka lambat laun kepala kamu bisa jadi botak dan tentu ini akan mengurangi kecantikan atau kegantengan kamu cuy.
Berdasar penelitian yang di lakukan di PLOS ONE yang di lakukan pada orang Taiwan menunjukan hasil kalo dengan banyak mengkonsumsi kedelai bisa merendahkan alopecia androgenic ini cuy.
Manfaat Susu Kedelai Buat Ibu Hamil
Selain punya manfaat buat kecantikan dan kesehatan, susu kedelai juga bermanfaat buat ibu hamil cuy.
Karena, kandungan nutrisi yang ada di dalam susu kedelai sangat melimpah, makanya kebutuhan gizi ibu dan anak haruslah terpenuhi.

1. Meningkatkan Kekebalan Tubuh Ibu Hamil
Seperti yang kamu tahu, kesehatan ibu hamil akan sangat berpengaruh pada kandungannya cuy.
Jadi, kesehatan ibu hamil harus selalu di tingkatkan, supaya terhindar dari serangan virus dan bakteri penyebab menurunnya kesehatan ibu hamil.
Meminum susu kedelai merupakan cara yang bisa di lakukan buat meningkatkan sistem imun pada tubuh kamu.
Karena, nutrisi yang lengkap dan kandungan vitamin yang baik buat menjaga kekebalan tubuh dari segala serangan penyakit.

2. Membantu Pertumbuhan dan Perkembangan Bayi
Kandungan nutrisi contohnya vitamin dan mineral yang melimpah pada susu kedelai, bisa membantu proses perkembangan bayi dalam kandungan ibu cuy.
Karena nutrisi ini, bisa buat mempercepat proses pertumbuhan tulang, menjaga kesehatan mata serta mencegah terjadinya keguguran.
Selain itu, kandungan protein yang ada di dalam susu kedelai bisa mempercepat proses berkembangnya organ bayi dalam kandungan si ibu.

3. Mempercepat Pemulihan Pasca Persalinan
Persalinan adalah di mana kesempatan hidup dan mati seorang ibu akan di uji cuy.
Selain itu, persalinan juga jadi jalan bagi si bayi buat menempuh kehidupan di dunia ini.
Bagi ibu pasti pengin melahirkan anaknya dengan proses persalinan yang normal, tapi ada juga yang pilih dengan cara operasi (Caesar).
Dalam proses persalinan, biasanya akan merusak banyak sekali sel tubuh pada ibu, maka dari itu buat mempercepat pemulihan sel yang rusak kamu bisa mengatisanya dengan meminum susu kedelai ini.
Kandungan protein yang tinggi pada susu kedelai bisa secara cepat memperbaiki sel-sel yang rusak tadi setelah proses persalinan cuy.
Manfaat Susu Kedelai Buat Kesehatan

1. Sebagai Pengganti Susu Sapi
Manfaat susu kedelai sebagai pengganti susu sapi, karena gak semua orang bisa memecah lactosa sehingga menimbulkan alergi.
Sehingga demi terpenuhinya asupan mineral buat tubuh kamu, terutama buat bayi yang masih berusia dibawah 5 tahun, meminum susu kedelai bisa menjadi solusinya cuy.
Karena, kalo di dalam dua gelas susu kedelai bisa memenuhi kebutuhan protein sebanyak 30%.
Tapi, sebaiknya sebelum mengganti susu sapi dengan susu kedelai, kamu konsultasi dulu sama dokter yang kamu percayai cuy.

2. Mengatasi Migrain
Migrain atau sakit kepala sebelah ini emang sering kali menyerang gak memberikan tanda-tanda cuy.
Ini tentu sangat mengganggu dan menimbulkan rasa yang gak nyaman. Terjadi sama perempuan lebih sering mengalami migrain kalo di bandingkan dengan pria cuy.
Jadi, dengan mengkonsumsi susu kedelai secara teratur bisa mencegah terjadinya migrain pada tubuh kamu.

3. Mencegah Gangguan Pendengaran
Gangguan pendengaran emang sering buat perasaan gak nyaman, apalagi kalo lagi mengadakan komunikasi sama teman atau saudara, tentu ini sangat mengganggu ya cuy.
Nah buat mencegah gangguan ini terjadi pada diri kamu, maka kamu perlu meminum susu kedelai ini cuy.
Kandungan zat besi dan seng yang ada pada susu kedelai membantu memperluas kapiler, melancarkan darah merah dan menyalurkan oksigen ke telinga.

4. Melancarkan Pencernaan
Sistem pencernaan kalo terganggu bisa menimbulkan berbagai macam masalah ya cuy. Apalagi kalo hal ini di biarkan terus menerus.
Maka berbagai macam jenis penyakit akan bermunculan menyerang diri kamu. Jadi, menjaga pencernaan tetap lancar adalah suatu hal yang penting cuy.
Caranya, meminum susu kedelai ini. Kandungan isoflavone yang ada di susu kedelai mampu meningkatkan penyerapan sari-sari makanan.
Sehingga sistem pencernaan bisa jadi lebih lancar.

5. Menurunkan Berat Badan
Buat kamu yang lagi menjalani program diet, meminum susu kedelai bisa jadi salah satu menu yang harus masuk kedalam list minuman yang harus di konsumsi kamu.
Susu kedelai di percaya punya kandungan gula yang rendah, kalo harus di bandingkan dengan susu yang lainnya.
Kandungan lemak tak jenuh tunggal yang ada pada susu kedelai bisa mencegah penyerapan lemak berlebih pada usus. Jadi, sangat baik buat program diet.